Roda gigi yang akan kita buat
Tahapan proses pendesainan
- Klik "New". dan kemudian klik "Part", dan terakhir klik "OK"atau tekan Enter
- Klik "Smart Dimension"untuk mengatur dimensi diameter gambar dan masukan nilai ukuran diameter pada 120 mm
Memulai pemodelan dalam 3D
- kemudian klik atau tekan Enter.
Output yang dihasilkan |
- Klik "Front face" atau permukaan part/model
"Front face" adalah bagian yang berwarna hijau |
Tampilan Layout |
Tampilan Layout |
- Klik "Line"untuk membuat profile gigi dengan ukuran seperti pada gambar dibawah ini, untuk pemodelan ukuran yang sebenarnya pengsketsaan profile gigi mengacu pada hasil kalkulasi perhitungan, akan dibahas pada pembasan lain.
Profile gigi |
Tampilan Layout |
- Klik "Features" dan, kemudian Klik "Extruded Cut" seting Diraction1 pada "Through All"dan kemudian Klik atau tekan Enter.
Tampilan Layout yang diperoleh |
Cara membuat profile gigi pada seluruh lingkaran
- Klik tanda panah yang mengarah kebawah pada "Features" kemudian arahkan pada "Reference Geometry"dan kemudian klik seperti contoh gambar dibawah ini
- Pilih "Cylindrical/Conical Face" kemudian Klik sisi terluar lingkaran (Extrude1) seperti gambar berikut
- Klik tanda panah yang mengarah kebawah pada "Features" kemudian pilih "Circular Pattern"
- Pada kota "Parameter" masukan jumlah gigi yang diinginkan pada kesempatan ini kita buat jumlahnya 22, kemudian Klik Extrude2 (sisi profile gigi yang telah di bentuk)
- Klik atau tekan Enter.
Selamat kita telah behasil membuat sebuah roda gigi lurus...!!!
Untuk meminimalisir berat suatu roda gigi para insinyur mesin biasanya mengurangi ketebalan dari roda gigi, maka pada saat ini kita teruskan proses pendesainan hingga hasil pendesainan bisa kita peroleh seperti desain roda gigi yang sesungguhnya. Langkah prosesnya adalah sebagai berikut:
- Klik "Front Face" dari roda gigi yang sudah kita buat, kemudian Klik "Sketch"
- Klik "Standard Views" dan, kemudian Klik "Normal To" lalu buat sketsa lingkaran dengan perintah "Circle"dan masukan nilai dimensi lingkaran dengan diameter 90 mm pada"Smart Dimension"
- Klik "Features" kemudian Klik "Extruded Cut" dan masukan nilai ketebalan pada "D1" sebesar 5 mm, kemudian tekan kemudian klik atau tekan Enter.
Lakukan hal yang sama pada sisi berikutnya sehingga di peroleh hasil seperti gambar berikut:
Tidak tampak disini sisi yang di Extrude Cut, tetapi jika proses pengerjaan telah dikerjakan dengan benar maka Extrude Cut sudah berhasil kita buat.
Terima Kasih Pak Toturialnya sangat membantu
ReplyDelete